An engineer (soon to be), a dancer, a food enthusiast, an amateur food photographer, a traveller, a lover.

Tuesday, December 27, 2016

Malam ini seperti malam-malam lainnya, yang mana gua sedang mengerjakan skripsi namun diganggu oleh keinginan gua untuk membuat sebuah cerita. Tadinya ingin membuat sebuah puisi, namun apalah daya, sedang tak bisa membuat kata-kata. Jadi gua pengen mencoba merekapitulasi hal-hal yang gua lakuin di tahun 2016 ini. Mumpung bentar lagi 2017...

Sunday, December 18, 2016

Menunda begitu menyenangkan sekaligus menyeramkan? Jadi malem ini seharusnya gua sedang mengerjakan skripsi untuk menyelesaikan tugas gua. Namun gua terjebak dengan kecepatan internet yang sangat cepat. Jadilah gua menonton film dan bermain dota 2. Oke main dota 2 gausah dibahas, gua main 2 game, dua duanya menang. Bagian nonton film yang...

Thursday, December 8, 2016

9 September 2016 Di part sebelumnya gua dah cerita bahwa setelah Jumatan, gua pisah sama Tommy. Nah setelah itu, gua melanjutkan untuk mencari makan siang. Kata temen gua, ada orang turki yang jualan kebab gitu di daerah ameyoko street. Itu daerah kayak semacam pasar gitu sih gua bilang. Banyak orang jualan dengan toko2nya. Gua lupa fotoin...
Page 1 of 241234567...24Next »Last

About Me

Seoramg penikmat anime yang kadang menulis hal-hal yang terdapat dalam pikiran.

Contact us

Name

Email *

Message *